Mapolres Tebing Tinggi lakukan Semprot Disinfektan & Rafid Test

Tebing Tinggi, BidikKasusNews.com - Polres Tebing Tinggi yang di wakili oleh Waka Polres Kompol Sarponi menerima bantuan dari Dinas Kesehatan Tebing Tinggi yang di serahkan oleh Kepala Dinas Kesalehatan Dr. Nanang Aulia Fitra, Sp.Pk beserta team, dan bantuan tersebut berupa penyemprotan disinfektan dan Rafid Test di halaman Mapolres Tebing Tinggi (03 Juli 2020).

Selain Waka Polres hadir juga Kabag Ops, Kasat Intelkam, Kasat Binmas, Kasat Shabara, Kasat Tahti, Kasubag Humas, Perwira, Bintara serta Paur Kes Polres Tebing Tinggi yang turut di kegiatan penyemprotan di sinfektan di sekitar Mapolres dan ruangan kantor kerja polres Tebing Tinggi.

Seusai lakukan penyemprotan selanjuta nya di lakukan kegiatan Rafid Test terhadap 20 orang Tahanan RTP, berdasarkan hasil Rafid Test 20 tahan tersebut di nyatakan non reaktif covid 19.
(Hari Indra Jaya S, SE)

Artikel Terkait

Berita|Sumut|
View Comments

Komentar

Info Menarik Lainnya

 


 

VIDEO

Video|0

BIDIKKASUSNEWS.COM

Thanks To : PT MEDIA BIDIK KASUS GROUP | |

Like Fans Page Kami